Pelaksanaan Test DMI (Dermatoglyphics Multiple Intelligence)
Test DMI merupakan salah satu fasilitas yang diberikan kepada siswa HSPG Solo dengan tujuan agar dapat memahami distribusi kekuatan seseorang sehingga proses belajar dapat lebih berarti dan mencapai kesuksesan belajar.
Saat ini test DMI telah dibuka untuk umum (khususnya pelajar).
Untuk pendaftaran test DMI dapat dilakukan di kantor HSPG Solo, Jln. Kebangkitan Nasional No. 82, Penumping, Laweyan Solo.