NEWS
Homeschooling - Solusi Pendidikan Alternatif
Rabu 4 Januari 2017

Homeshooling sebagai sistem pendidikan di Indonesia semakin mendapat tempat di hati para orang tua. Ini terbukti dengan semakin banyaknya masyarakat yang memilih Homeschooling  untuk pendidikan bagi putra- putrinya. Dengan menggunakan metode “school at home”,  Homeschooling Primagama bisa menjadi alternative proses pendidikan putra putri  kita selain di sekolah, namun tetap memiliki standard ketercapaian materi yg kualitasnya sama dengan sekolah formal.

 

Proses pendampingan di Homeschooling Primagama menggunakan dua pendekatan, yaitu pendekatan PSIKOLOGIS dan pendekatan AKADEMIK. Pendekatan PSIKOLOGIS, dimana  siswa diberdayakan sesuai dengan ASPEK MINAT BAKAT dengan membekali siswa dengan pelatihan Achievment Motivation Training ( AMT ), Character Building, Leadership dan Entrepreneurship sesuai dengan potensi minat dan bakat siswa.

 

 

Homeschooling Primagama menawarkan berbagai keunggulan melalui sistem pendidikan yang diberikan, antara lain :

  • Telah memiliki legalitas operasional dan pengakuan yang terpercaya dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan dengan No. Izin 057-059/GK/2015/3327-3329/31
  • Siswa dapat memilih sistem ujian dan ijazah yang diinginkan*)
  • Waktu belajar lebih fleksibel
  • Siswa dapat mengeksplorasi hobi dan bakat secara maksimal
  • Pemantauan psikologi secara terstruktur dan terarah
  • Dibekali kecakapan hidup sesuai bakat dan minat
  • Ekstrakurikuler sesuai bakat dan minat siswa**

*) Sistem Nasional atau Cambridge International

 

**) Ektrakurikuler dapat memilih ekskul yang sudah ada di HSPG (wjib pilihan) atau dapat mengikuti kegiatan tambahan diluar dan nilai akan masuk kedalam penilaian raport

 

Fleksibilitas waktu dan tempat (bila memungkinkan) dapat memfasilitasi siswa yang memiliki kesibukan

 

Kuota  siswa dalam program komunitas yang dibatasi, memungkinkan pemantauan Guru

yang lebih saksama pada tiap-tiap siswa

 

Oleh karena itu, potensi masing-masing siswa dapat semakin ditingkatkan

 

Tersedia pula forum diskusi bagi siswa-siswa kelas ujung yang akan menghadapi Ujian Nasional

 

Bagi kelas ujung tingkat SMA, juga dibantu pengenalan jalur masuk Perguruan Tinggi Negeri

 

Kepada siswa juga diberikan informasi lebih lanjut mengenai pilihan jurusan di PTN-PTN favorit

 

Manfaat juga dapat dirasakan oleh siswa-siswi tingkat SD, melalui pembelajaran

pengenalan lingkungan secara langsung sesuai dengan dalam materi

 

Farros siswa kelas 1 SD, menanam biji kedelai saat belajar IPA mengenai pertumbuhan dan perkembangan

 

Seminggu kemudian, Farros melihat langsung proses pertumbuhan tanamannya.

Melalui kegiatan semacam ini, siswa akan lebih aktif dan tidak terpaku pada materi dalam buku

 

Miss Tika bersama Ghany membeli es krim selepas KBM

Penerapan reward and punishment dalam pembelajaran dapat meningkatkan motivasi siswa 

 

Pendekatan dan kedekatan antara siswa dan guru, yang tidak terbatas hanya di sekolah saja

dapat semakin saling mengakrabkan, sehingga tidak ada kesenjangan dalam proses KBM di sekolah. 

 

Bergabunglah bersama kami, dan dapatkan berbagai manfaat sistem pendidikan bagi putra-putri tercinta!

Outbond Siswa HSPG Solo Di Bale Rantjah Park Boyolali
Senin 27 November 2023
Acara outbound siswa-siswi Homeschooling HSPG Solo di Bale Rantjah Park Boyolali pada hari Rabu, 8 November 2023. Berbagai macam kegiatan dilakukan dengan kompak dan gembira.                  
ANBK Jenjang SMP
Jumat 22 September 2023
Siswa-siswi Homeschooling HSPG Solo jenjang SMP (Paket B) telah melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) pada hari Senin dan Selasa, tanggal 18 & 19 September 2023.
Kegiatan Vokasi Computer Class Dan English Active
Jumat 22 September 2023
Homeschooling HSPG Solo mengadakan kegiatan vokasi rutin sebagai pengisi nilai keterampilan wajib dan pemberdayaan yang dilaksanakan setiap seminggu sekali, yaitu Computer Class dan English Active.
ANBK Jenjang SMA
Kamis 31 Agustus 2023
Siswa-siswi Homeschooling HSPG Solo jenjang SMA (Paket C) telah melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) pada hari Senin dan Selasa, tanggal 28 & 29 Agustus 2023.