EVENTS
Homevisit - Kunjungan Rumah Siswa
Senin 19 Februari 2018
Homevisit atau kunjungan rumah adalah salah satu program Homeschooling Primagama Solobaru untuk memantau keadaan siswa-siswi, khususnya bagi para siswa yang beberapa kali tidak hadir dalam kegiatan belajar mengajar. Pelaksanaan homevisit dilakukan dengan mengadakan kunjungan ke
Ekstrakurikuler Cooking Class - Februari
Selasa 13 Februari 2018
Homeschooling Primagama Solobaru mengadakan kembali ekstrakurikuler cooking class, pada hari Senin 12 Februari 2018. Cooking class kali ini, kita akan memasak sayur sop khas kota Solo tercinta, atau biasa juga disebut dengan Sop Manten, karena
Ujian Praktek Kelas Ujung 2017/2018
Selasa 30 Januari 2018
Homeschooling Primagama Solobaru mengadakan Ujian Praktek untuk kelas ujung, kelas 6SD, 9 SMP dan 12 SMA, sebagai salah satu syarat pelaksanaan Ujian Nasional dan kelulusan siswa. Beberapa mata pelajaran mandiri yang diujikan antara lain, Seni
Pertemuan Orangtua Siswa - Parents Meeting 2018
Jumat 12 Januari 2018
Dalam rangka mengawali Semester II Tahun Akademik 2017/2018, Homeschooling Primagama Solobaru menyelenggarakan agenda Parents Meeting yang diadakan dua hari setelah pelaksanaan Achievement Motivation Training (AMT). Parents Meeting atau pertemuan dengan orang tua siswa, dilaksanakan pada hari Senin, 11
Achievement Motivation Ttraining 2018
Selasa 9 Januari 2018
Homeschooling Primagama Solobaru mengadakan acara Achievement Motivation Training pada hari Selasa, 9 Januari 2018. Acara ini diadakan untuk mengembalikan semangat siswa-siswi selepas liburan, dan menyambut semester dua.   Siswa-siswi dari semua jenjang diundang untuk hadir, dari SD
Pembekalan SBMPTN 2018
Kamis 4 Januari 2018
Homeschooling Primagama Solobaru memberikan pembekalan bagi siswa-siswi kelas XII, baik jurusan IPA maupun IPS, informasi mengenai SBMPTN 2018. Pembekalan tersebut sebagai salah satu langkah mempersiapkan diri para siswa sedini mungkin.   Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Rabu, 6 Desember
UAS Gasal Tahun Akademik 2017/2018
Jumat 15 Desember 2017
Homeschooling Primagama Solobaru menyelenggarakan Ujian Akhir Semester I (UAS) tahun akademik 2017/2018 bagi seluruh siswa-siswi dari semua jenjang, SD-SMP-SMA. UAS dilaksanakan mulai tanggal 4-7 Desember 2017, dan UAS susulan pada tanggal 11-14 Desember 2017. Siswa-siswi
Tes Bakat Minat DMI 2017
Selasa 30 Januari 2018
Homeschooling Primagama Solobaru menyelenggarakan tes bakat minat bagi siswa-siswi baru. Kegiatan ini rutin diadakan setiap tahun sebagai salah satu bagian dari fasilitas yang diberikan. Melalui tes DMI, siswa dapat dibantu untuk lebih dapat mengenali bakat